Kunjungan industri dari SMK Muhammadiyah Bligo datang 3 rombongan Bus pariwisata. jumlah peserta sekitar 100 orang. Dari sekian banyak siswa yang ada terdapat dua teman saya yang sudah duluan pulang ke sekolah karena masa PKL nya sudah selesai, yaitu Fifi dan Ammar.
Setelah kunjungan industri tersebut, Fifi memutuskan untuk menambah masa PKL nya sehingga dia tidak ikut kunjungan industri setelahnya
materi yang diberikan :
-SOP dan K3-pengenalan mengenai tower
-SOP dan K3 di area tower
-SOP pemanjatan tower
alat yang dibutuhkan ketika akan melakukan pemanjatan tower :
1. sabuk pengaman atau hernes
2. sepatu
SOP dan K3 berada di area tower :
1. jangan bergurau
2. jangan bermain spanner
3. tetap fokus
dokumentasi kegiatan :